Kegiatan TMMD Diyakini Sesuai Kebutuhan Masyarakat
BENGKULU RU - Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) diyakini sesuai dengan kebutuhan masyarakat. Ini disampaikan Ketua Tim Pengawasan dan Evaluasi (Wasev) TMMD dari Mabes TNI AD, Brigjen TNI. Darmono Susatro, S.Ip, MM saat memantau pelaksanaan kegiatan TMMD di wilayah desa Air Kemuning Kecamatan Sukaraja Kabupaten Seluma. \"Sebagaimana kita ketahui bersama, dalam kegiatan TMMD di Kabupaten Seluma ini, sasarannya berupa fisik dan non fisik. Untuk sasaran utama yakni berupa pembukaan badan jalan yang menghubungkan 3 desa, dengan panjang sekitar 2 KM,\" ungkap Darmono yang mengendarai sendiri sepeda motor saat memantau badan jalan yang dibuka. Menurutnya, dengan badan jalan yang baru dibuka ini, kalau dulu masyarakat 3 desa harus menempuh jarak yang jauh ketika berniat berkunjung antar desa, sekarang tentunya tidak lagi. \"Apalagi jalan sudah benar-benar terhubung, lantaran juga telah dibangun 6 titik gorong-gorong. Sasaran lainnya berupa rehabilitasi fasilitas ibadah Masjid, dan bedah rumah,\" ungkapnya. Bersambung.......... (Baca selengkapnya di Surat Kabar Harian Radar Utara, edisi Sabtu, 27 Maret 2021) Atau berlangganan E-Paper Radar Utara melalui LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share:
- 1 Breaking News! 4 Warga Bengkulu Utara Disambar Petir, 1 Meninggal
- 2 Ini Perbedaan dari Adapalene vs Tretinoin, yang Sering Ditemukan di Dalam Skincare
- 3 Dijamin Meleleh di Lidah, Resep Simpel Bihun Tumis Seafood Ala Rumahan
- 4 Wajib Coba! 3 Buah Ini Ternyata Bisa Bantu Redakan Jerawat Meradang Loh
- 5 Petani Bengkulu Utara Sumringah, Harga Karet dan Kelapa Sawit Sama-sama Naik, Segini Besarannya
- 1 Breaking News! 4 Warga Bengkulu Utara Disambar Petir, 1 Meninggal
- 2 Ini Perbedaan dari Adapalene vs Tretinoin, yang Sering Ditemukan di Dalam Skincare
- 3 Dijamin Meleleh di Lidah, Resep Simpel Bihun Tumis Seafood Ala Rumahan
- 4 Wajib Coba! 3 Buah Ini Ternyata Bisa Bantu Redakan Jerawat Meradang Loh
- 5 Petani Bengkulu Utara Sumringah, Harga Karet dan Kelapa Sawit Sama-sama Naik, Segini Besarannya